Butuh aplikasi yang user-friendly dan selalu support untuk membuat konten gambar di medsos? Tenang, ada Pixellab Pro yang akan menjawab permasalahan Anda.
Dengan aplikasi ini, Anda bisa menciptakan konten bergambar yang menarik. Anda juga bisa menambahkan aspek beragam seperti stiker, teks, dan lain lain.
Mudahnya lagi, semua hal tersebut bisa dilakukan hanya dalam satu genggaman saja alias cuma lewat ponsel.
Seputar Aplikasi: Pixellab Pro
Apa Sih Pixellab? Ini adalah aplikasi foto editor yang dipakai untuk menambahkan elemen di dalam gambar.
Fungsi utama si Pixellab yakni untuk mempercantik gambar dengan tambahan berbagai elemen. Misalnya saja teks, 3D Text, gambar, stiker, dan elemen lainnya.
Ada ratusan elemen tambahan yang bisa dipilih. Ditambah 60 fitur unik untuk memenuhi kebutuhan editting foto.
Kenapa Pakai Pixellab?
Sebagai aplikasi photo editor, masih ada banyak sekali yang bisa dilakukan dengan aplikasi ini, diantaranya:
- Membuat grafik yang menarik.
- Memberikan efek photogenic pada objek foto.
- Membuat meme.
- Menambah dan kustomisasi quote.
- Berbagi foto ke sosial media dalam berbagai format.
- Dll.
Aplikasi ini sangat praktis, cepat dan mudah digunakan. Anda bisa menggunakannya dengan perangkat apa saja, termasuk smartphone.
Dengan Pixellab, tidak lagi rumit atau butuh waktu lama untuk menciptakan gambar berkualitas.
Terlebih aplikasi versi mod dari Pixellab, fitur yang tersedia lebih lengkap dari versi aslinya. Hanya saja, Anda tidak akan menemukan versi pro di Play Store.
Tapi tenang saja karena aplikasi Pixellab versi mod tersedia di artikel ini. Dan akan kita bahas selengkapnya di bawah ini.
Kelebihan Pixellab Mod Apk
Selain free, praktis dan fiturnya lebih lengkap, Pixellab Mod ternyata memiliki banyak kelebihan lainnya lho.
Berikut keuntungan yang bisa Anda dapatkan dengan mengunduh aplikasi ini.
- Bisa memperoleh versi premium/pro dengan gratis.
- Tanpa iklan.
- Pilihan stiker lebih banyak dan bisa diunduh gratis dan unlimited.
- Tersedia pembaruan pada fitur penambahan perspektif.
- Bisa menambahkan IAP.
- Bisa diedit ulang dengan mudah.
- Kemudahan akses full fitur tanpa membayar.
- Pilihan font dan efek yang lebih beragam.
- Bisa menghasilkan gambar editan dengan mudah.
- Ada fitur preview untuk memeriksa hasil editan gambar.
- Bisa langsung melakukan perbaikan ketika ada kerusakan pada gambar editan pada tampilan lanskap.
Dengan berbagai kelebihan di atas, tentu aplikasi ini sangat rekomended digunakan.
Terlebih bagi kalian yang memiliki kewajiban untuk membuat konten di medsos secara teratur dan berkala.
Fitur Pixellab Pro Apk
Pixellab Pro menawarkan banyak sekali fitur keren yang dapat membantu Anda. Tool ini sangat keren jika dipadukan dengan kreatifitas para kreator konten.
Ada fitur apa saja sih di dalam nya? Berikut fitur-fitur unggulan miliki pixellab mod v3:
1. Tersedia 5000+ Macam Font
Di sini ada skitar 5000a jenis tulisan yang seluruhnya bisa diakses tanpa batas dan gratis lho.
Anda bebas memilih dan menggunakannya untuk keperluan apapun, misalnya membuat quote.
2. Fitur Bahasa Indonesia
Kabar gembira untuk Anda, versi mod terbaru aplikasi ini menawarkan pilihan Bahasa Indonesia lho.
Hal ini tentu akan memudahkan pengguna di Indonesia untuk menyunting gambar melalui Pixellab.
3. Pilihan Sticker Lengkap dan Uptodate
Selain font yang banyak, mod apk ini juga menawarkan banyak elemen lain yang sedang booming saat ini.
Ada ribuan jenis emoticon dan stiker uptodate, mulai dari stiker gaul, emot, artis, anime, dan banyak lagi.
4. Tersedia Background Biru
Sudah ada latar biru di dalam aplikasi. Ini tentu akan memudahkan pengguna untuk lebih kreatif ketika editting foto.
5. Tidak Ada Iklan
Keunggulan lain pada fitur Pixellab mod adalah tidak ada lagi iklan. So, Anda bisa dengan tenang saat melakukan proses editting.
Sudah tidak akan ada iklan yang mengganggu.
6. Fitur Lainnya
Selain kelima fitur andalan di atas, tool ini juga memiliki fitur lain yang tak kalah mencengangkan. Diantaranya yaitu:
- Menambahkan elemen teks yang dapat disesuaikan pada objek yang hendak disunting.
- Menambahkan teks 3D dan efek tekstur lainnya ke dalam gambar atau pada elemen lain.
- Pilihan effect text yang beragam, unik dan lengkap seperti background, emboss, mask, shadow, inner shadow, stroke, teks 3D, reflection, dll.
- Ada pilihan efek bayangan yang bisa diaplikasikan pada objek, relief, garis goresan, latar & objek lain.
- Merubah warna pada teks sesuai keinginan, dari warna dasar sampai tekstur gambar.
- Tersedia lebih dari 100 pilihan font yang bisa dipakai secara gratis.
- Mudah untuk mengimpor gambar.
- Fitur merubah background, bisa dengan memberi gambar, merubah warna, atau memberi gradien.
- Suntingan bibsa dijadikan sebuah projek dengan menyimpannya di file project.
- Menghilangkan latar belakang dan membuat background tampak transparan.
- Menambahkan efek perspektif pada gambar sekaligus editing wrap.
- Bisa untuk mengganti konten pada sebuah monitor.
- Menggunakan teks untuk rambu lalu lintas.
- Menambahkan logo.
- Tersedia efek gambar yang bisa digunakan gratis, seperti rona, sketsa, saturasi, garis, dsb.
- Bisa ekspor gambar ke berbagai format dan resolusi.
- Ada menu Quick Share untuk berbagi otomatis ke medis sosial.
- Ada fitur preset khusus untuk membuat meme yang bisa digunakan untuk menyunting lebih cepat.
Bagaimana? Lengkap bukan fitur yang tersedia di aplikasi ini?
Untuk kebutuhan konten gambar apapun, Pixellab memang jagonya. Kalau Anda tertarik, kami ada link download dan cara untuk mengunduhnya di bawah ini.
Download Pixellab Pro X
FYI, aplikasi ini gratis ya jadi Anda tidak akan menemukannya di app store manapun. Di samping itu, aplikasi ini juga ilegal ya guys, alias tidak resmi.
Jadi, download apk pixellab pro indonesia sebenarnya cukup riskan jika kurang bijak. Akan ada resiko ke depannya, ntah rentan virus atau malware meski sejauh ini tidak ada keluhan negatif dari penggunanya.
Hanya saja, jika Anda memiliki dana lebih, alangkah baiknya jika menggunakan versi asli dengan berlangganan setiap bulan. Biar makin jelas, yuk baca artikel bahaya aplikasi mod di situs kami.
Jika belum, Anda bisa mengunduhnya secara gratis di link berikut.
Nama | Pixellab Pro X |
Versi | V3.7 |
Bahasa | Bahasa Indonesia |
Size | 68 MB |
Android | 4.0 ++ |
Link Download Pixellab Mod V3
https://bit.ly/2WeXFp2
Cara Instal Pixellab Pro Mod 2020
Sudah download pixellab pro full unlock pc dan android di atas? Selanjutnya ikuti langkah-langkah untuk menginstall di bawah ini.
- Download link yang tersedia di atas.
- Masuk ke file penyimpanan sambil menunggu proses pengunduhan selesai.
- Masuk ke menu pengaturan untuk menyetting perizinan instalasi aplikasi. Caranya adalah sebagai berikut: Pengaturan –> Pengaturan Tambahan –> Privasi–>Aplikasi yang tidak dikenal.
- Cari file unduhan pada folder donwload lalu ketuk untuk menginstall.
- Tunggu beberapa menit sampai proses pemasangan selesai.
- Selesai. Aplikasi bisa langsung digunakan.
Cara Menggunakan Aplikasi
Karena banyaknya fitur yang tersedia di tool ini, Anda pasti butuh tutorial dalam menggunakannya.
Nah, mimin kali ini akan membagi sedikit tutorial untuk mengaplikasikan salah satu fitur unggulannya. Yaitu membuat logo 3D text.
Bagaimana caranya:
- Buka aplikasi llau buat teks tulisan yang dikehendaki.
- Ubah jenis serta ukuran font supaya lebih presisi dan pas dengan ukuran layar.
- Simpan teks dengan meletakkan pada sudut tengah, kemudian buat lingkaran dengan klik ikon O.
- Atur opacity lingkaran ke bentuk O untuk menghilangkan garis.
- Salin lingkaran agar menjadi 2 bagian kemudian simpan salinan ke dalam lingkaran pertama.
- Geser teks lalu klik dash dan lanjutkan untuk memilih warna yang diinginkan.
- Buatlah teks baru dengan memilih jenis font yang dikehendaki.
- Letakkan teks baru ke atas lingkaran dan ubah model teks menjadi lengkung dengan mengklik kurva.
- Klik bagian tombol transparan agar latar gambar terhapus.
- Simpan hasil edit ini ke album galeri perangkat.
- Selesai.
Untuk menambah referensi, Anda bisa tonton video tutorial lainnya di sini.
Apakah Anda masih memiliki pertanyaa seputar pixellab pro gold mod apk? Jika iya, simak beberapa pertanyaan pengguna yang sudah mimin rangkum di bawah ini.
Itulah tadi sedikit pembahasan dari Pixellab Pro Mod Apk. Semoga bermanfaat.
Berikut kami rekomendasikan aplikasi keren lain yang bisa membantu bisnis atau keperluan Anda di medsos:
- Picsay Pro APK
- PicsArt Pro APK
- Lightroom Mod APK
- VSCO Fullpack